Sabtu, April 20, 2024
BerandaKABAR HWCara Praktis Membuat Peta Pita

Cara Praktis Membuat Peta Pita

Peta Pita adalah gambaran keadaan daerah atau wilayah yang dilewati dalam suatu perjalanan yang digambar pada gulungan kertas berbentuk pita.

Salah satu Keterampilan Pandu yang sering digunakan saat berkemah ialah membuat dan membaca peta pita.

Apa saja kegunaan dan Tujuan dari Peta Pita?

Kegunaan Peta Pita:
1.Sebagai pedoman atau petunjuk perjalanan
2.Sebagai dokumentasi perjalanan
3.Sebagai pedoman membuat peta wilayahTujuan pembuatan Peta Pita adalah untuk menggambarkan keadaan perjalanan yang telah dilakukan, dari suatu tempat ke tempat lainnya.

Bagaimana cara membuatnya? tonton videonya di channel youtube Kwartir Pusat Hizbul Wathan

https://bit.ly/37xMAFP

https://www.youtube.com/channel/UClXuQ0Q0YEHIfks3qwtHp3Q

Red
Redhttp://www.hizbulwathan.or.id
Kwartir Pusat Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan merupakan Organisasi Otonom Persyarikatan Muhammadiyah yang berada di tingkat Pusat, yang mempunyai struktur organisasi dibawahnya terdiri dari Kwartir Wilayah yang berada ditingkat Propinsi, Kwartir Daerah berada di tingkat Kota/Kabupaten, Kwartir Cabang berada di tingkat Kecamatan dan Qabilah berada di amal usaha Muhammadiyah bidang pendidikan (sekolah, pondok pesantren, perguruan tinggi) atau berada di pemukiman warga / tingkat Ranting Muhammadiyah
RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments

Lasiman,S.Pd pada Alamat Kantor